Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Tatap Laga Final BWF World Tour Finals 2020, Ini Persiapan Ahsan/Hendra

Djanti Virantika , Jurnalis-Minggu, 31 Januari 2021 |03:21 WIB
Tatap Laga Final BWF World Tour Finals 2020, Ini Persiapan Ahsan/Hendra
Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan. (Foto: Badminton Photo)
A
A
A

"Kalau saya lebih ke diri sendiri, menyiapkan diri sendiri untuk final besok. Kalau strategi nanti sebelum main akan dibahas dengan Ko Herry. Jadi siapkan mental saja, siap capek," jelas Ahsan.

Ahsan/Hendra sendiri memastikan tempat ke babak final ajang tersebut setelah mengalahkan wakil Korsel, yakni Choi Solgyu/Seo Seung Jae (Korsel). Laga tersebut dimenangkan dengan skor 23-21 dan 21-13.

Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan

Kemenangan ini membuat Ahsan/Hendra revans dari Choi/Seo. Sebab, di tiga laga sebelumnya, The Daddies -julukan Ahsan/Hendra- diketahui gagal memetik kemenangan.

Di babak final, Ahsan/Hendra akan dihadapkan dengan lawan yang tak kalah kuat lainnya. Lawan itu ialah ganda putra Taiwan, yakni Lee Yang/Wang Chi-Lin.

(Ramdani Bur)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement