Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Rins Penasaran dengan Hasil yang Didapat Joan Mir di MotoGP 2020

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Kamis, 04 Juni 2020 |20:10 WIB
Rins Penasaran dengan Hasil yang Didapat Joan Mir di MotoGP 2020
Dua Pembalap Suzuki Ecstar, Alex Rins dan Joan Mir. (Foto: Twitter Suzuki)
A
A
A

Dengan semakin matangnya Mir dalam menggunakan motor GSX-RR, maka Rins tak terlalu khawatir dengan hasil yang akan didapatkan rekan setimnya itu. Hanya saja, Rins masih penasaran akan berada di posisi berapakah Mir saat balapan nanti.

“Dia (Mir) sudah menunjukkan beberapa kali balapan dengan hasil yang bagus pada musim lalu. Putaran satu lapnya ketika di sesi pelatihan pun juga baik. Dengan hal tersebut, Anda dapat melihat bahwa dia sudah semakin matang sebagai seorang pembalap. Mari kita lihat di mana dia akan berada pada MotoGP 2020 nanti,” terang Rins, dikutip dari Speedweek, Kamis (4/6/2020).

(Ramdani Bur)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement