Raymond/Nikolaus dan Rachel/Febi Berjaya di Australia Open 2025, Bukti Pembinaan di Jalur yang Tepat

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis
Kamis 27 November 2025 03:10 WIB
Raymond/Nikolaus juara Australia Open 2025 usai menaklukkan Fajar/Fikri (Foto: PBSI)
Share :

2. Pembinaan

Corporate Secretary BNI Okki Rushartomo menegaskan torehan prestasi ini menunjukkan semakin matangnya proses pembinaan atlet sejak usia muda. Itu ditopang program latihan berjenjang dan kompetisi yang tepat sasaran.

"Kami bangga melihat para atlet muda Indonesia mampu tampil percaya diri dan berprestasi di panggung internasional. Ini membuktikan investasi jangka panjang dalam pembinaan atlet sudah berada di jalur yang benar," tutur dia dalam keterangannya, Kamis (27/11/2025).

"Para atlet muda kita membuktikan mereka bukan hanya pelengkap turnamen internasional, tetapi juga kompetitor utama yang siap merebut podium dimanapun mereka bertanding," tandasnya.

BNI menegaskan komitmen untuk terus memperkuat kolaborasi dengan Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PBSI) dalam menjaga kesinambungan prestasi nasional melalui dukungan pembinaan atlet muda. Dengan begitu, prestasi mereka bisa semakin gemilang.

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya