4 Atlet Naturalisasi Indonesia yang Putuskan Jadi Mualaf, Nomor 1 Striker Gacor

Wikanto Arungbudoyo, Jurnalis
Rabu 31 Januari 2024 05:15 WIB
Cristian Gonzales merupakan salah satu atlet naturalisasi Indonesia yang memutuskan mualaf (Foto: Instagram/@el_locogoliadorcg10_)
Share :

BERIKUT empat atlet naturalisasi Indonesia yang memutuskan menjadi mualaf. Mereka mendapatkan status WNI setelah resmi memeluk agama Islam.

Terlahir bukan sebagai Muslim, mereka ternyata mendapat hidayah dari Allah SWT. Tak hanya memutuskan berganti kewarganegaraan, empat atlet ini juga berpindah keyakinan dan menjadi seorang mualaf.

Siapa saja empat atlet naturalisasi Indonesia yang memutuskan mualaf? Simak ulasan berikut ini.

4 Atlet Naturalisasi Indonesia yang Putuskan Jadi Mualaf

4. Silvio Escobar


Escobar pertama kali menginjakkan kaki di Indonesia pada 2014. Belum genap satu tahun berada di Indonesia, ia memutuskan menjadi mualaf. Pria asal Paraguay itu hampir batal menjadi seorang Muslim gara-gara takut disunat!

Namun, berkat keteguhan hatinya, Escobar berani melakukannya. Setelah memeluk agama Islam, ia menikahi perempuan berpaspor Indonesia. Status WNI didapatnya pada 2019.

3. Esteban Vizcarra

Vizcarra tiba di Indonesia pada 2012. Tiga tahun berselang, pemain yang kini merumput bersama PSS Sleman ini memutuskan menjadi mualaf. Ia berpindah keyakinan sebelum menikahi pujaan hatinya Resti Ayu Ferdina.

Seiring berjalannya waktu, Vizcarra mendapatkan status WNI pada 2018. Ia pernah menjadi bagian dari Timnas Indonesia walau hanya sekali turun bermain.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya