Hasil Lengkap Wakil Indonesia di Semifinal Singapore Open 2022: Termasuk Anthony Ginting, 4 Wakil Tanah Air Lolos ke Final

Rivan Nasri Rachman, Jurnalis
Sabtu 16 Juli 2022 21:54 WIB
Anthony Sinisuka Ginting lolos ke final Singapore Open 2022. (Foto: PBSI)
Share :

Tiket ke final yang diraih Apriyani/Siti pun tidak mudah karena Supissara/Puttita bermain tak kalah hebat. Sehingga tak heran pertarungan tersebut berlangsung hingga rubber game.

Sementara Anthony berhasil ke final setelah mempermalukan wakil tuan rumah, Loh Kean Yew. Tanpa perlawanan yang berarti, Anthony yang merupakan unggulan keempat mampu menghabisi Loh Kean Yew dua gim langsung.

Berikut Hasil Lengkap Wakil Indonesia di Semifinal Singapore Open 2022:

Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti vs Supissara Paewsampran/Puttita Supajirakul (Thailand): 19-21, 21-13, 21-19

Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin vs Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan :9-21, 21-18, dan 22-20

Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani vs Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto: 11-21, 7-21

Anthony Sinisuka Ginting vs Loh Kean Yew (Singapura):21-17 21-14

(RNR)

(Andika Pratama)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya