Unggul 3-2 atas Miami Heat di Final Wilayah Timur NBA 2021-2022, Jaylen Brown: Kemenangan Boston Celtics Istimewa

Maulana Yusuf, Jurnalis
Kamis 26 Mei 2022 15:59 WIB
Jaylen Brown di laga Boston Celtics vs Miami Heat. (Foto: Reuters)
Share :

“Menang dengan cara yang berbeda, dan itu menjadi tanda tim yang bagus,” tambah Brown.

Sekadar informasi, Brown menjadi pemain yang tampil apik dalam pertandingan tersebut. Ia berhasil mencatatkan 25 poin, 1 assist, dan 4 rebound.

Selanjutnya final gim keenam akan dimainkan pada Sabtu 28 Mei 2022 pukul 07.30 WIB. Celtics butuh kemenangan untuk bisa memastikan diri menjadi juara di wilayah Timur.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya