Hasil Final Wilayah Timur NBA 2021-2022: Boston Celtics Unggul 3-2 atas Miami Heat Usai Menangi Gim Kelima

Maulana Yusuf, Jurnalis
Kamis 26 Mei 2022 12:45 WIB
Boston Celtics menang atas Miami Heat di gim kelima (Foto: Reuters)
Share :

Meski begitu, pertandingan sengit itu akhirnya ditutup dengan kemenangan Celtics di kuarter keempat ini. Celtics unggul 24-22 atas Heat.

Dengan hasil itu, Celtics dapat memenangkan pertandingan tersebut dengan skor akhir 93-80 atas Heat. Alhasil, Celtics pun unggul 3-2 atas Heat di final Wilayah Timur NBA musim ini.

(Andika Pratama)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya