Hasil Final Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2021: Sikat Watanabe/Higashino, Dechapol/Sapsiree Keluar sebagai Kampiun

Andika Rachmansyah, Jurnalis
Minggu 19 Desember 2021 17:11 WIB
Dechapol/Sapsiree menjadi kampiun Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2021 (Foto: Humas PP PBSI)
Share :

Pasangan Jepang itu pun mencoba untuk lepas dari tekanan dan sempat membalikan kedudukan menjadi 10-8. Akan tetapi, Dechapol/Sapsiree tampil sangat baik.

Bagaimana tidak, mereka sukses membalikan keadaan dan unggul di interval gim kedua dengan skor 11-10. Selepas interval, Dechapol/Sapsiree tampil superior.

Mereka benar-benar menunjukan statusnya sebagai pasangan ganda campur nomor satu dunia. Dechapol/Sapsiree menutup gim kedua dengan kemenangan 21-14. Mereka pun menjadi ganda campuran terbaik di Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2021.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya