Conor McGregor Resmi Umumkan Pensiun Lagi

Bagas Abdiel, Jurnalis
Minggu 07 Juni 2020 13:21 WIB
Conor McGregor (Foto: Twitter)
Share :

Jika McGregor benar-benar memutuskan pensiun, maka ia akan mengakhiri kariernya sebagai petarung profesional yang fenomenal. Ia mencatatkan rekor kemenangan sebanyak 22 kali dan empat kali kalah.

Pertarungan terakhir McGregor berlangsung pada Januari dengan mengalahkan Donald Cerrone dalam 40 detik. Sejak itu, ia dikaitkan dengan perkelahian dengan juara kelas welter UFC, yakni Kamaru Usman, juara ringan sementara Justin Gaethje dan Jordan Masvidal.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya