Lolos ke Piala Uber 2020, CdM Indonesia: Tim Putri Harus Kerja Keras

Bagas Abdiel, Jurnalis
Selasa 18 Februari 2020 04:33 WIB
Tim bulu tangkis putri Indonesia (Foto: Laman resmi PBSI)
Share :

“Kami sadar kekuatan kami di sektor putri masih belum merata. Kami harus berjuang lebih keras lagi, terutama di tunggal putri, harus bisa sesegera mungkin menaikkan yang muda-muda, supaya mereka dapat jam terbang yang banyak sehingga bisa masuk level pertandingan yang lebih tinggi,” ungkap Achmad Budiharto, Selasa (18/2/2020).

Pada Kejuaraan Bulu Tangkis Beregu Asia 2020, tim putri Indonesia harus menghentikan langkahnya di perempatfinal. Mereka takluk dengan skor 0-3 dari Jepang yang akhirnya keluar sebagai juara.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya