Sadar Diri, Target KTM di MotoGP 2019 Hanya Podium

Hendry Kurniawan, Jurnalis
Rabu 13 Februari 2019 08:18 WIB
Motor anyar tim Red Bull untuk MotoGP 2019 (Foto: Twitter)
Share :

“Tentu saja, podium untuk KTM adalah tujuan yang ambisius. Akan tetapi, jika Anda adalah bos, Anda harus menetapkan tujuan untuk tim, Anda harus mendorong dan berusaha untuk yang maksimal. Itu pekerjaan bos perusahaan,” terang Poncharal, menukil dari Speedweek, Rabu (13/2/2019).

“Sekarang semua orang harus berusaha sedekat mungkin dengan tujuan ambisius ini. Penilaian saya: podium untuk KTM akan sangat, sangat sulit di tahun ini. Akan tetapi, tidak ada yang mustahil," lanjut pria asal Prancis tersebut.

(Fetra Hariandja)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya