Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Gacor di Latihan Bebas MotoGP Belanda 2022, Jack Miller Puji Perkembangan Desmosedici

Andika Rachmansyah , Jurnalis-Sabtu, 25 Juni 2022 |02:03 WIB
Gacor di Latihan Bebas MotoGP Belanda 2022, Jack Miller Puji Perkembangan Desmosedici
Francesco Bagnaia dan Jack Miller kala berlaga di MotoGP. (Foto: MotoGP)
A
A
A

“Saya pikir Ducati GP22 telah mencapai potensi yang sangat baik. Kami memiliki beberapa komponen baru dibandingkan tahun lalu,” ucap Miller, dilansir dari Motosan, Sabtu (25/6/2022).

“Jadi data memberitahu kami bahwa kami bisa melakukannya dengan baik. Bahkan ketika kami membuat keputusan tentang fairing baru untuk meningkatkan pengaturan aero, terutama untuk sirkuit seperti ini,” sambungnya.

Jack Miller

“Jadi harapan dalam hal itu tinggi karena akan menarik untuk melihat apakah kami membuat keputusan yang tepat,” lanjutnya.

Performa apik Miller di FP1 itu tak lepas dari hasil yang didapatnya pada balapan MotoGP Jerman 2022. Karena di balapan seri ke-10 itu, rekan setim Francesco Bagnaia itu berhasil raih podium ketiga.

(Djanti Virantika)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement