Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Setelah Drawing Kualifikasi Piala Dunia Basket 2023, Ini Pesan Erick Thohir kepada Timnas Basket Indonesia

Tim Okezone , Jurnalis-Kamis, 02 September 2021 |10:56 WIB
Setelah Drawing Kualifikasi Piala Dunia Basket 2023, Ini Pesan Erick Thohir kepada Timnas Basket Indonesia
Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia Basket 2023 zona Asia. (Foto: Istimewa)
A
A
A

JAKARTA - FIBA Central Board Member, Erick Thohir, menuntut Timnas bola basket Indonesia harus lebih mempersiapkan diri agar lolos ke ajang Piala Dunia Bolabasket 2023. Menurutnya, Indonesia mendapat kesempatan besar untuk tak hanya menjadi tuan rumah ajang Piala Dunia Bola Basket 2023, tapi juga lolos secara kompetitif karena mampu mengimbangi para pesaing.

Ajang tertinggi bola basket dunia tersebut akan dilangsungkan di tiga negara, Jepang, FIlipina, dan Indonesia. Sekadar informasi, hasil drawing kualifikasi FIBA World Cup 2023 menempatkan Indonesia berada di grup Asia Barat, dan tergabung dengan negara-negara Timur Tengah dan negara Asia Tengah.

Erick Thohir

(Erick Thohir (kiri) saat bertemu Menpora Zainudin Amali)

"Kini ada dua opsi bagi timnas Indonesia untuk lolos. Pertama, menduduki peringkat delapan besar di FIBA Asia Cup yang akan digelar di tahun 2022. Kedua, pada akhir kualifikasi FIBA World Cup 2023, Indonesia menempati peringkat 5 besar. Melihat adanya dua opsi tersebut, sebagai persiapan menuju FIBA Asia Cup 2021 dan FIBA World Cup 2023,” kata Erick Thohir.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement