Jelang Kejuaraan Dunia Formula 1 Power Boat, Kapal Peserta Mulai Dikirim ke Danau Toba

Wahyudi Aulia Siregar, Jurnalis
Minggu 12 Februari 2023 18:03 WIB
Kapal peserta Formula 1 Power Boat mulai dikirimkan ke Danau Toba. (Foto: Instagram/f1h20)
Share :

Untuk yang belum tahu, F1 Power Boat merupakan ajang perlombaan balapan perahu motor dengan kecepatan mencapai 200-240 kilometer per jam dan telah diselenggarakan di 39 negara sejak 1984.

Beberapa negara yang telah menjadi tuan rumah kejuaraan F1 Power Boat, antara lain, Italia, Prancis, Portugal, Uni Emirat Arab, Arab Saudi, dan China. Pada 2023 ini, Indonesia pun dipercaya menjadi lokasi seri pembuka F1 Power Boat.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya