Meski begitu, Ruiz menegaskan bahwa merupakan hal yang normal ketika seorang petinju harus kehilangan kepercayaan dirinya. Namun Ruiz tak mau melihat karier Anthony harus lenyap begitu saja jika tak bisa bangkit.
“Itu normal untuk petarung, dan saya pikir dia perlu mendapatkan kepercayaan dirinya kembali. Saya tidak akan mengatakan saya menghancurkannya,” pungkasnya.
“Saya tidak ingin merusak karier siapa pun. Dia ragu-ragu. Dia terlalu banyak berpikir daripada masuk ke sana dan menjadi anjing,” tukasnya.
(Rachmat Fahzry)