Tampaknya petenis berpaspor Jepang tersebut belum siap untuk kembali bertanding di lapangan. Hal itu dipastikan setelah dia memilih untuk tidak ikut serta dalam Jerman Open 2021.
Baca Juga: Bela Naomi Osaka Usai Mundur dari Prancis Open, Hamilton: Kesehatan Mental Bukan Lelucon
“Kami menerima pemberitahuan jika Naomi Osaka tidak dapat bertanding di Berlin. Setelah berkonsultasi dengan manajemennya, dia memutuskan untuk beristirahat,” bunyi pernyataan resmi Jerman Terbuka, Selasa (8/2/2021).
Padahal, turnamen Jerman Terbuka 2021 merupakan ajang persiapan menghadapi Wimbledon. Jika absen dari turnamen Jerman Terbuka, maka kecil peluang petenis besar bakal mengikuti grand slam Wimbledon.
(Mochamad Rezhatama Herdanu)