Alina Davletova, Pebulu Tangkis Muda nan Cantik yang Diperhitungkan di Eropa

Bagas Abdiel, Jurnalis
Rabu 01 Juli 2020 06:50 WIB
Alina Davletova (Foto: Instagram)
Share :

Sejauh ini prestasi besar Davletova lebih banyak diraih di kawasan Eropa. Salah satunya dengan meraih medali perunggu di European Games 2019 di ganda putri bersama Bolotova. Tetapi, pada tahun lalu, ia juga mampu berbicara di BWF World Tour dengan meraih gelar juara ganda campuran bersama Alimov di Syed Modi Internasional Super 300.

Selain prestasi, Davletova juga dikenal memiliki paras cantik yang membuat para kaum adam menaruh perhatian padanya. Berbekal usianya yang muda, Davletova memiliki wajah cantik yang menawan dan enak dipandang.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya