Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Fajar Alfian/Rian Ardianto Juara BWF World Championships 2025?

Ramdani Bur , Jurnalis-Rabu, 06 Agustus 2025 |20:02 WIB
Fajar Alfian/Rian Ardianto Juara BWF World Championships 2025?
Fajar Alfian dan Rian Ardianto bidik gelar juara BWF World Championships 2025. (Foto: Instagram/@fajaralfian95)
A
A
A

BWF World Championships 2025 akan menjadi ajang comeback pertama bagi keduanya. Setelah BWF World Championships 2025, mereka kembali dipisah. Fajar/Fikri kembali diduetkan, sedangkan Rian dipasangkan dengan Yeremia Rambitan di ajang China Masters dan Korea Open 2025.

Fajar/Rian comeback di BWF World Championships 2025. (Foto: PBSI)
Fajar/Rian comeback di BWF World Championships 2025. (Foto: PBSI)

Bukan tak mungkin BWF World Championships 2025 dijadikan ajang pembuktian Fajar/Rian bahwa pasangan ini belum habis. Khususnya Rian Ardianto yang ingin menunjukan diri masih bisa bersaing di percaturan papan atas ganda putra dunia.

Bicara peluang juara, Fajar Alfian/Rian memiliki kans. Modal dua kali juara All England (2023 dan 2024) serta kampiun Malaysia Open (2023) dapat dijadikan motivasi. Jadi, apakah pasangan ini sanggup juara BWF World Championships 2025?

(Ramdani Bur)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement