Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Mengenang Kembali Taufik Hidayat Permalukan Legenda Pebulutangkis Malaysia Lee Chong Wei di BWF World Championships 2010

Admiraldy Eka Saputra , Jurnalis-Jum'at, 25 Agustus 2023 |17:18 WIB
Mengenang Kembali Taufik Hidayat Permalukan Legenda Pebulutangkis Malaysia Lee Chong Wei di BWF World Championships 2010
Taufik Hidayat pernah mempermalukan Lee Chong Wei di BWF World Championships 2010 (Foto: Istimewa)
A
A
A

Taufik Hidayat yang bermain luar biasa di turnamen tersebut berhasil lolos hingga partai final. Sayang, ia gagal mengatasi perlawanan wakil China di partai puncak setelah takluk dua game langsung 13-21 dan 15-21.

 BACA JUGA:

Melihat performa wakil Merah Putih saat ini, semua pecinta bulu tangkis Indonesia berharap nama-nama seperti Anthony Sinisuka Ginting, Jonatan Christie, Chico Aura Dwi Wardoyo hingga Shesar Hiren Rhustavito bisa mengembalikan taring Indonesia di sektor tunggal putra.

(Reinaldy Darius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement