Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Fajar Alfian Lebih Pilih Marcus Gideon sebagai Kapten Skuad Indonesia di Piala Sudirman 2023 ketimbang Dirinya, Ini Penyebabnya!

Bagas Abdiel , Jurnalis-Jum'at, 14 April 2023 |21:25 WIB
Fajar Alfian Lebih Pilih Marcus Gideon sebagai Kapten Skuad Indonesia di Piala Sudirman 2023 ketimbang Dirinya, Ini Penyebabnya!
Fajar Alfian lebih pilih Marcus Gideon sebagai kapten skuad Indonesia di Piala Sudirman 2023 (Foto: PBSI)
A
A
A

Kendati demikian, pemain berusia 28 tahun itu menyerahkan semua keputusan kepada PBSI. Hal itu dikatakannya langsung di hadapan Rionny Mainaky.

Marcus Gideon/Kevin Sanjaya

"Tapi ya terserah manajer tim, terserah pak Binpres juga hahaha," jawab Fajar sembari tertawa melihat ke arah Rionny.

Sebagai informasi tambahan, Piala Sudirman 2023 akan digelar di Suzhou, China pada 14-21 Mei 2023 mendatang. Indonesia lolos ke Piala Sudirman 2023 melalui jatah ranking dunia setelah gagal lolos ke semifinal BAMTC 2023 sebagai Kualifikasi zona Asia.

Pada Piala Sudirman 2023, Indonesia berada di dalam Grup B. Tim Merah Putih tergabung bersama Thailand, Jerman, dan Kanada.

(Dimas Khaidar)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement