Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jaga Peluang Juara MotoGP 2017, Marquez: Saya Fokus Incar Poin Penting di 4 Seri Berikutnya

Deden Rochman Saputro , Jurnalis-Jum'at, 06 Oktober 2017 |01:05 WIB
Jaga Peluang Juara MotoGP 2017, Marquez: Saya Fokus Incar Poin Penting di 4 Seri Berikutnya
Pembalap Tim Repsol Honda, Marc Marquez (Foto: Autosport)
A
A
A

Baca juga: Dijagokan Raih Gelar Juara MotoGP 2017, Marquez: Dalam Balapan Anda Bisa Kehilangan Poin dengan Mudah

“Kami harus menghindari banyak kesalahan dan fokus meraih poin-poin penting. Kuncinya kami harus memperlakukan semua pembalap dengan sama,” kata Marquez, seperti dilansir laman resmi MotoGP, Jumat (6/10/2017).

“Tak hanya dua pesaing teratas, bahkan pembalap lain seperti Jorge (Lorenzo) juga patut untuk diwaspadai. Saya ambil contoh di Aragon, ketika dia bisa mengalahkan siapapun dalam perlombaan,” pungkasnya.

(Fetra Hariandja)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita Sport lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement