Hasil Semifinal BWF World Championships 2025: Putri KW Kalah dari Akane Yamaguchi, Wakil Indonesia Habis

Andika Rachmansyah, Jurnalis
Sabtu 30 Agustus 2025 17:08 WIB
Tunggal Putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani alias Putri KW. (Foto: PBSI)
Share :

Namun Putri KW mampu memperlebar keunggulan menjadi 18-14. Tiga poin beruntun berhasil dia dapat setelah itu hingga menutup gim kedua dengan kemenangan 21-14.

Putri KW sangat tertekan di gim ketiga. Tunggal putri andalan Indonesia itu harus tertinggal sangat jauh dari Akane dengan skor 1-6.

Setelah itu, Akane mencuri lima poin beruntun hingga unggul telak 11-1 di interval gim ketiga. Usai jeda, pemain asal Jepang itu semakin menjadi-jadi. Hasilnya, Akane menang telak dengan skor 21-6.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya