Sempat Tertinggal 0-3, Geek Fam Jr Juara MDL ID Season 9 Usai Epic Comeback Lawan RRQ

Admiraldy Eka Saputra, Jurnalis
Senin 03 Juni 2024 02:25 WIB
Geek Fam Jr juarai MDL ID Season 9 (Foto: ist)
Share :

Di MPL ID, Geek Fam memang sering menjadi momok bagi RRQ hingga mendapatkan julukan sebagai The King Slayer. Hal itu dikarenakan, Geek Fam cukup sering mengalahan RRQ yang merupakan tim kuat.

Menariknya di MDL ID, ternyata Geek Fam Jr mampu melanjutkan tren bagus Ketika harus menghadapi RRQ. Menariknya di MPL ID Season 13 nanti, RRQ Hoshi akan kembali bertemu Geek Fam.

(Admiraldy Eka Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya