Jadwal Timnas Voli Putra Indonesia vs Thailand di Perempatfinal AVC Challenge Cup 2023: Pembuktian Raja Asia Tenggara!

Reinaldy Darius, Jurnalis
Rabu 12 Juli 2023 19:28 WIB
Timnas Voli Putra Indonesia bakal hadapi Thailand di perempatfinal AVC Challenge Cup 2023 (Foto: AVC Volley)
Share :

Ini bakal menjadi pembuktian Indonesia selaku Raja Asia Tenggara di kancah voli. Bisa dikatakan begitu, karena Indonesia memenangkan emas pada nomor voli putra di SEA Games 2023 lalu.

Pada saat itu, Indonesia dan Thailand tidak berkesempatan bertemu. Sebab, Thailand gugur di semifinal dari Kamboja, selagi Indonesia mengalahkan Vietnam 3-0.

Indonesia kemudian mengalahkan Kamboja dengan skor 3-0 di final. Sementara itu, Thailand dipermalukan Vietnam dengan skor 0-3.

Jadwal Timnas Voli Putra Indonesia vs Thailand di AVC Challenge Cup 2023: Kamis, 13 Juli 2023 pukul 11.30 WIB

(Reinaldy Darius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya