"Selama ini, kan, setelah juara menurun (performanya). Kemarin sudah dimotivasi juga, kalau bisa coba dikembalikan lagi All England-nya, jangan sampai kehilangan poin banyak," pungkasnya.
Pencapaian tertinggi bagi Bagas/Fikri di tahun ini adalah sebagai semifinalis. Hal itu terjadi dalam pentas Thailand Masters 2023 lalu.
"Fokusnya sama motivasi (perlu) ditingkatkan lagi supaya bisa juara lagi," ucap Aryono.
(Reinaldy Darius)