Indonesia Rebut Medali Emas Ke-18 dan Perunggu dari Cabor Renang SEA Games 2021

Andika Rachmansyah, Jurnalis
Minggu 15 Mei 2022 19:16 WIB
Atlet renang Indonesia, Masniari Wolf raih medali emas di SEA Games 2021. (Foto: Instagram/masifwolf)
Share :

Sementara itu, hasil manis juga didapat Glenn yang tampil di nomor 50 meter gaya kupu-kupu. Dia finis di urutan ketiga dengan catatan waktu 24,30 detik. Sementara untuk posisi pertama dan kedua diisi oleh wakil Singapura yakni Tzen Wei Teong (23,04 detik) dan Mikkel Jun Jie Lee (23,67 detik).

Sayangnya hasil kurang manis harus didapat kolega Glenn yang juga tampil di nomor 50m gaya kupu-kupu yakni Joe Aditya. Pasalnya, Joe finis di urutan terakhir.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya