Jelang World Superbike Indonesia 2021, Tim Peserta Malah Sibuk Bangun Garasi di Sirkuit Mandalika

Fitradian Dimas Kurniawan, Jurnalis
Kamis 18 November 2021 12:16 WIB
Sirkuit Mandalika bakal gelar balapan World Superbike 2021 mulai 19-21 November 2021. (Foto: WorldSBK)
Share :

Sejumlah balapan pun telah diagendakan pada Sabtu 20 November 2021. Antara lain kualifikasi untuk IATC, WSBK dan WSSP. Disusul kemudian dengan dua balapan IATC dan Race 1 WSBK.

Aksi penuh adrenalin kemudian tersaji di hari terakhir, Minggu 21 November 2021. Termasuk dua balapan WSBK, WSSP DAN IATC. Terakhir, akan ada penyerahan penghargaan kepada juara dunia WSBK dan WSSP.

Tentunya terlepas dari itu semua, kegiatan membangun garasi yang dilakukan oleh tim-tim WSBK 2021 bisa segera rampung. Agar nantinya setiap kru dan pembalap bisa fokus untuk meningkatkan motor mereka yang bersiap menjajal Sirkuit Mandalika.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya