Beri Pesan untuk Praveen Jordan, Tontowi Ahmad: Jangan Kendur Bro!

Bagas Abdiel, Jurnalis
Selasa 19 Mei 2020 07:35 WIB
Share :

Tak hanya melalui kolom komentar, Praveen akhirnya bersuara terhadap keputusan Tontowi pensiun lewat insta story di Instagram. Ia mengaku sedih karena sosok Tontowi selalu memberi banyak pelajaran dan contoh yang baik untuk dirinya.

“Banyak kenangan sama lu bang yang enggak bisa gue lupakan. Gue cuma bisa bilang terima kasih sudah memberikan contoh dan sudah memberikan gue nasihat yang membuat motivasi. Selamat menempuh hidup sesungguhnya,” tulis Praveen.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Sports lainnya